39 Ribu Orang Lolos CPNS, NIP Terbit 1 Maret
Rabu, 22 Februari 2017 – 07:45 WIB

PNS. Ilustrasi Foto: dok.JPNN.com
Terkait dengan penempatan kerja, Lilik mendukung mereka tetap ditugaskan di tempat kerja selama ini.
Sebab tenaga kesehatan di unit-unit seperti puskesmas di pelosok wilayah, masih sangat kurang. Sehingga para tenaga kesehatan ini tidak perlu cepat-cepat ditarik ke pusat kabupaten atau kota.
’’Di lapangan ada yang sampai bermukim dan beranak-pinak di sekitar tempat penugasan,’’ jelasnya.
Dia menjelaskan rata-rata tenaga kesehatan PTT yang lolos verifikasi dan ikut ujian CAT sudah mengabdi sejak 10 tahun silam. (wan)
Sebanyak 39.090 orang tenaga kesehatan pegawai tidak tetap (PTT) Kemenkes diangkat menjadi CPNS. Rencananya nomor induk pegawai (NIP) mereka keluar
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Lantik 3.344 PPPK & 352 CPNS, Rudy Susmanto Pengin ASN Jadi Agen Perubahan
- Kepala BKN Desak Instansi Percepat Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024, Ingat Deadline
- Pesan Maesyal Rasyid ke 1.694 ASN CPNS & PPPK yang Baru Dilantik: Jaga Ucapan dan Perilaku
- 1.230 CPNS & PPPK Bakal Dilantik Langsung oleh Gubernur Muhidin
- 5 Berita Terpopuler: SPMT PPPK 2024 Lebih Cepat dari CPNS, tetapi Belum Ada Kabar Lanjutan, Dirjen Nunuk Angkat Bicara
- CPNS dan PPPK Jangan Merasa Aman Jadi ASN, Kepala BKN Beri Warning