Digadang jadi Cawapres Pendamping Prabowo, TGB Menyatakan...
Kamis, 04 Mei 2017 – 05:54 WIB

Gubernur NTB TGKH M Zainul Majdi. Foto: Lombok Post/JPNN.com
Meski demikian, secara pribadi orang nomor satu di NTB ini merasa masih memfokuskan diri dalam menjalankan amanah di daerah.
Ia masih disibukkan menjalankan tugas dalam mempimpin NTB di sisa periode kepemimpinannya.
Kurun waktu satu tahun empat bulan, menurut TGB, banyak hal yang harus diselesaikan. Sebab itu, TGB tidak menginginkan fokusnya terpecah.
“Saya harus fokus untuk betul-betul menyelesaikan apa yang belum terlaksana. Gagasan yang masih teori agar segera terwujud,” bebernya. (ewi)
Gubernur NTB TGKH M Zainul Majdi disebut-sebut berpeluang maju sebagai calon wakil presiden (cawapres) di Pilpres 2019 mendatang.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Prabowo Tak Targetkan Angka untuk Tarif Impor Trump, Asalkan Diturunkan
- Langkah Prabowo Dinilai Jadi Pemantik Sentimen Positif IHSG
- IHSG Menghijau, Pakar Nilai Investor Optimistis dengan Kebijakan Prabowo
- Syahganda Nainggolan: Prabowo Berpeluang Jadi Pemimpin Dunia
- Menteri Sebut Jokowi Masih 'Bos', Efriza: Salah Kaprah
- Pertemuan Megawati-Prabowo Bakal Memengaruhi Keputusan Hasil Kongres PDIP?