Janjikan Daun jadi Uang, Begini Pengakuan Kanjeng Asi
Rabu, 05 April 2017 – 07:00 WIB
Dia juga mengaku tidak pernah memaksa jemaah pengajian merekrut warga lainnya untuk ikut pengajian di kelompoknya.
”Itu bukan urusan saya. Saya tidak memaksa jemaah pengajian saya cari pengikut,” tuturnya. (cok)
Kanjeng Asi, pelaku penipuan modus penggandaan uang, telah dibekuk Satreskrim Polresta Tangerang, Banten.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Modus Baru Penipuan Mencatut Bea Cukai, Simak Agar Tidak Menjadi Korban Berikutnya
- Soal Dugaan Penipuan Bisnis Berlian, Reza Artamevia Beri Penjelasan Begini
- Ajak IM Bisnis Berlian & Janjikan Untung Rp 21,3 Miliar, Reza Artamevia Dilaporkan ke Polisi
- Istri Polisi di Palangka Raya Menipu 2 Orang Mencapai Rp 315 Juta
- Waspada! Jangan Terkecoh Penipuan Bermodus Tagihan Pajak Berekstensi APK
- Kasus Investasi Bodong Rp 15 Miliar yang Dilaporkan Bunga Zainal Naik Penyidikan