Ini Kronologi Versi Komnas HAM Papua
Jumat, 22 Oktober 2010 – 14:29 WIB

Ini Kronologi Versi Komnas HAM Papua
Baca Juga:
Dijelaskan, dalam waktu yang sama Pdt. Kindeman Gire lebih awal berada di jalan menunggu kiriman. Ketika itu pasukan TNI dari distrik Itu lewat dan bertemu dengan Korban dan bertanya kepadanya, pertanyaan-pertanyaan intimindasi bahwa kamu tahu gorobak atau pernah lihat gorobak.." lalu korban menjawabnya "Saya tahu. Lalu kamu tinggal dimana jawab korban saya tinggal di Kelome," kata Mathius menirukan kalimat korban sesuai hasil investigasinya.
Baca Juga:
Selanjutnya oknum TNI itu membuka magazen lalu mengeluarkan peluru lalu bertanya kepada korban apakah kamu tau ini" Apakah kamu ada simpan di rumah? Kata Mathius, ketika pertanyaan ini terus bertubi-tubi, datang secara tiba-tiba saksi lain yakni hamba Tuhan Pitinius Kogoya, yang pada saat itu secara tidak sengaja pergi ke pinggir jalan untuk menunggu titipan dari Wamena. Ternyata dia juga ditangkap oleh kelompok tentara yang sama dengan maksud menanyakan beberapa informasi seputar keberadaan dan senpi yang dibawa lari oleh kelompok sipil bersenjata.
JAYAPURA - Inilah kronologi peristiwa kekerasan yang dilakukan oleh oknum prajurit di Papua, versi Komnas HAM Jayapura seperti dipaparkan oleh Wakil
BERITA TERKAIT
- 8 Tahanan Polres Lahat Kabur, 3 Sudah Ditangkap, 5 Masih Diburu
- 4.000 ASN Rejang Lebong segera Terima TPP, Anggaran Sudah Disiapkan
- Ini Makanan Mengandung Boraks Temuan BPOM Rejang Lebong
- Peserta Seleksi PPPK Tahap 2 Jangan Datang 1 Jam Sebelum Ujian, Penting
- Ikut Cari Iptu Tomi Marbun, Ketua Komnas HAM Papua Diberondong KKB
- Jasad Bocah Diduga Korban Terkaman Buaya Ditemukan di Sungai Sangatta