JK Tegaskan Biaya Pencarian AirAsia QZ8501 Terjamin
Rabu, 07 Januari 2015 – 09:16 WIB
jpnn.com - JAKARTA - Wakil Presiden Jusuf Kalla mengungkap bahwa biaya pencarian dan evakuasi korban pesawat AirAsia QZ8501 adalah tanggungan pemerintah. Namun ia tidak merinci jumlah total yang dikeluarkan pemerintah untuk itu.
"(Yang) Ditanggung yang dikerjakan pemerintah, tapi ada juga yang ditanggung Air Asia, ada ditanggung negara yang datang," kata JK di kantor Wapres, Rabu (7/1).
JK menjelaskan, sejumlah negara yang ikut dalam operasi kemanusiaan AirAsia QZ8501 seperti Amerika Serikat, Rusia, Korea Selatan, Malaysia dan Singapura juga ikut membiayai pencarian.
Baca Juga:
"Pemerintah pasti menanggung, AirAsia juga," ucap JK menegaskan. (flo/jpnn)
JAKARTA - Wakil Presiden Jusuf Kalla mengungkap bahwa biaya pencarian dan evakuasi korban pesawat AirAsia QZ8501 adalah tanggungan pemerintah. Namun
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 410 Personel Brimob Terima Satya Lencana Dharma Nugraha, Penghargaan Apakah Itu?
- Ada Kontroversi di Kasus Polisi Tembak Siswa SMK, Komnas HAM Angkat Bicara
- IMDE Gelar Kuliah Umum Bertema Tips dan Trik Wawancara Tokoh
- KPK Lanjutkan Penyidikan Kepada Karna Suswandi
- Kementerian LH Tutup Pembuangan Sampah Ilegal di Bekasi
- LBH Semarang Sebut Penembakan Sewenang-wenang oleh Polisi Tidak Bisa Dibenarkan apa pun Alasannya