Berikut Jam Sekolah di Beberapa Negara
Rabu, 10 Agustus 2016 – 06:49 WIB

Siswa SD berangkat sekolah. Foto: Jawa Pos Group/dok.JPNN.com
jpnn.com - JAKARTA – Gagasan Mendikbud Muhadjir Effendy yang akan menerapkan model sekolah sehari penuh (full day school) secara nasional, mendapat respon luar biasa dari masyarakat.
Dari komentar pembaca JPNN.com, terlihat mayoritas menolak ide pengganti Anies Baswedan itu.
“Saya itu baru jualan ide. Ingin tahu respon masyarakat seperti apa. Kritik itu bagus. Pandangan masyarakat akan kita tampung,” ujar Muhadjir.
Dia juga menilai respon masyarakat sebagai hal positif. “Ya tidak apa-apa. Lebih baik rame di awal. Ketimbang setelah kebijakan keluar, saya nanti di-bully,” imbuhnya. (sam/jpnn)
Jam Sekolah di Beberapa Negara
Indonesia
SD : 07.00–12.00
SMP : 07.00–13.00
JAKARTA – Gagasan Mendikbud Muhadjir Effendy yang akan menerapkan model sekolah sehari penuh (full day school) secara nasional, mendapat respon
BERITA TERKAIT
- Mercy Barends Buka-bukaan soal Kondisi Pendidikan di Daerah 3T
- Berkat Edukasi PSN & TNI AU, Siswa SMK Berhasil Luncurkan Roket Amatir
- Panen Kritik, UI Beberkan Alasan Disertasi Bahlil Tidak Dibatalkan
- Global Infotech Solution Beri Beasiswa Kepada Para Siswa SMK IT di Jabodetabek
- President University dan INTI International University Malaysia Berkolaborasi di Bidang Teknik Sipil
- Sinergi Bakti Mulya 400 International School & Eka Hospital Cibubur dalam Semarak Ramadan