‘123456’ dan ‘Starwars’ Jadi Password Terpopuler Sepanjang 2015
Rabu, 20 Januari 2016 – 19:39 WIB

‘123456’ dan ‘Starwars’ Jadi Password Terpopuler Sepanjang 2015
Ia juga merekomendasikan penggunaan campuran huruf besar dan huruf kecil, serta tanda baca seperti koma dan tanda tanya.
"Tak satu pun dari password itu muncul dalam daftar. Daftar ini semuanya berbentuk teks atau gabungan angka yang sederhana, password sederhana, atau mereka yang berpura-pura menjadi pahlawan super," sebutnya.
Seorang ahli mengatakan, sebuah daftar password atau kata sandi terpopuler di tahun 2015 mengungkap banyaknya netizen yang terus mengkompromikan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Paus Fransiskus, Pemimpin Gereja Katolik yang Reformis, Meninggal Dunia pada Usia 88 tahun
- Dunia Hari Ini: PM Australia Sebut Rencana Militer Rusia di Indonesia sebagai 'Propaganda'
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia