1 Jam Densus Geledah Indekos Teroris di Grogol dan Temukan Sebuah Benda
Jumat, 02 Desember 2022 – 00:12 WIB

Seorang petugas kepolisian saat menjaga di depan rumah terduga terioris Dukuh Kluyon Desa Waru Kecamatan Baki, Kabupaten Sukoharjo, Jawa Tengah, Kamis (1-12-2022) petang. (antara)
Dia mengatakan bahwa Densus 88 menangkap DU di jalan, atau saat yang bersangkutan akan berjualan buah di Desa Gentan, Kecamatan Baki, Sukoharjo.
Baca Juga:
Selain menangkap DU, Densus juga menangkap terduga teroris berinisial P (43), warga Kelurahan Toriyo, Kecamatan Bendosari, Kabupaten Sukoharjo.
Selanjutnya menangkap M (43), warga Kelurahan Parangnjoro, Kecamatan Grogol, Kabupaten Sukoharjo, kemudian YH (51), warga Dukuh Sanggrahan Makamhaji Kartasura Sukoharjo. (antara/jpnn)
Densus 88 Antiteror menggeledah indekos seorang teroris yang ada di Grogol, Sukoharjo, Jawa Tengah pada Kamis (1/12) sore.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- KPK Geledah Kantor KONI Jawa Timur Terkait Dana Hibah Pokmas
- Usut Dugaan Korupsi Dana Hibah SMK, Kejati Geledah Dinas Pendidikan Jatim
- Ridwan Kamil Sulit Dihubungi Seusai Rumahnya Digeledah KPK
- Kementan Gandeng Densus 88, Dorong Kewirausahaan dan Ketenagakerjaan Sektor Pertanian
- Penyidik KPK Menggeledah 2 Kantor di Lingkungan Pemkab Musi Banyuasin, Ini Hasilnya
- Presiden Prabowo Sebaiknya Minta Penjelasan Jaksa Agung Soal Penggeledahan Ditjen Migas