1 Pasien Positif COVID-19 asal Tanggamus Meninggal, Puluhan Orang Harus Jalani Rapid Test

1 Pasien Positif COVID-19 asal Tanggamus Meninggal, Puluhan Orang Harus Jalani Rapid Test
Ilustrasi tes virus corona. Foto: Ricardo/JPNN

“Untuk Swab, kemungkinan akan dilakukan terhadap keluarga pasien positif COVID-19,” sebut Dian dalam konferensi pers yang dihadiri Kepala Dinas Kesehatan Tanggamus Taufik Hidayat, Kepala BPBD Ediyan M. Toha serta sejumlah pejabat tersebut. (ehl/ais)

Seorang warga Pulaupanggung, Tanggamus, Lampung, yang positif terjangkiti COVID-19 dikabarkan meninggal dunia Minggu (10/5) lalu.


Redaktur & Reporter : Budi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News