1 Pengeroyok Jukir Minimarket di Bandung Ditangkap Polisi, Pelaku Lain Masih Diburu
Senin, 17 Maret 2025 – 12:03 WIB

Pelaku pengeroyokan sadis tukang parkir ditangkap Satreskrim Polresta Bandung, Senin (17/3/2025). Foto: Humas Polresta Bandung
Diketahui, peristiwa tragis tersebut terjadi sekitar pukul 18.30 WIB, saat korban tengah menjalankan tugasnya sebagai juru parkir.
Tiba-tiba, sekelompok orang datang dan langsung melakukan penyerangan brutal.
Korban meninggal dunia akibat luka serius yang diderita setelah dikeroyok oleh gerombolan pelaku.
Video aksi pengeroyokan itu viral di media sosial. (mcr27/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Polisi menangkap satu pengeroyok juru parkir minimarket di Kabupaten Bandung, Jawa Barat. Pelaku lain masih diburu. Identitas sudah dikantongi.
Redaktur : M. Kusdharmadi
Reporter : Nur Fidhiah Sabrina
BERITA TERKAIT
- Viral Geng Motor Lakukan Penganiayaan di Bandung, Sahroni: Bubarkan Organisasinya!
- Polisi Panggil Aktivis KontraS Seusai Mengeruduk Lokasi Pembahasan RUU TNI
- Ayah Lecehkan Anak Tirinya di Pasar Minggu Ditangkap Polisi
- Juru Parkir Minimarket di Bandung Tewas Dianiaya, Polisi Sudah Mengidentifikasi Para Pelaku
- Kerangka Manusia Ditemukan di Ladang Tebu Bantul, Polisi Bilang Begini
- Tanggapi RUU KUHAP, Gayus Lumbuun: Polisi Sebaiknya Tetap Jadi Penyidik