10 Cara Mengurangi Kerontokan
Selasa, 14 Mei 2013 – 11:17 WIB

10 Cara Mengurangi Kerontokan
RAMBUT rontok merupakan salah satu masalah yang paling umum di seluruh dunia, mempengaruhi sepertiga dari populasi. Berdasarkan penelitian, semua orang kehilangan minimal 100 helai rambut setiap hari. 1.Cuci rambut secara teratur dengan shampo ringan
"Ini adalah fenomena alam, jadi anda tidak perlu khawatir. Ada banyak penyebab kerontokan rambut seperti diet, kekurangan mineral, obat-obatan, stres, polusi dan faktor genetik. Memakai topi atau helm juga bisa menjadi penyebab kerontokan rambut. Nah, berikut ini saya akan memberikan daftar 10 cara untuk membantu mengatasi rambut rontok," kata penulis rubrik healthmeup, Sobiya N. Moghul, seperti yang dilansir laman Times of India, Senin (13/5).
Baca Juga:
Mencuci rambut sangat baik mencegah rambut rontok dan menjaga rambut serta kulit kepala tetap bersih. Dengan melakukan hal itu, anda menurunkan risiko terkena ketombe yang dapat menyebabkan rambut patah atau rontok. Selain itu, rambut bersih memberikan kesan lebih bervolume.
2.Vitamin untuk rambut rontok
RAMBUT rontok merupakan salah satu masalah yang paling umum di seluruh dunia, mempengaruhi sepertiga dari populasi. Berdasarkan penelitian, semua
BERITA TERKAIT
- 3 Suplemen Ini Bikin Anemia Ambyar
- Turunkan Gula Darah dengan Rutin Mengonsumsi 5 Minuman Herbal Ini
- 5 Manfaat Temulawak yang Bantu Tingkatkan Nafsu Makan Anak
- 5 Tanaman Obat yang Ampuh Menenangkan Pikiran
- 5 Camilan yang Aman Dikonsumsi Tengah Malam, Berat Badan Tetap Normal
- 10 Makanan Kaya Nutrisi yang Wajib Dikonsumsi Ibu Hamil