10 Hal dari Steve Jobs yang Mengubah Dunia
Jumat, 07 Oktober 2011 – 07:57 WIB

10 Hal dari Steve Jobs yang Mengubah Dunia
9. APPLE STORE
Saat pertama membuka Apple Store di Tyson Corner, Virginia, banyak yang mencibir. Tetapi, sepuluh tahun kemudian, jumlahnya menggurita, menjadi 345 toko, yang memaksa Microsoft menirunya, meski tak semuanya sukses. Kunci kesuksesan Apple Store terdapat pada penataan toko yang memudahkan pembeli berinteraksi dan mencoba produk.
10. APPLE INC
Warisan terbesar Jobs bukanlah smartphone, tablet, atau sistem operasi. Melainkan, Apple itu sendiri. Sejak masuk lagi pada 1997, Jobs berhasil menyulap perusahaan yang nyaris kolaps tersebut menjadi raksasa yang berhasil meminggirkan para raksasa lain, seperti Microsoft dan HP. Yang dilakukan oleh Jobs terhadap perusahaan yang kini memiliki 12 ribu karyawan itu bisa dibilang sebagai turnaround terbesar dalam sejarah bisnis dunia.
INILAH 10 Hal dari Steve Jobs yang mengubah dunia ; 1. DESAIN Saat para produsen personal computer (PC) berlomba-lomba membuat prosesor tercepat,
BERITA TERKAIT
- Sede Vacante, Masa ‘Kursi Kosong’ setelah Paus Vatikan Wafat
- Setahun Sebelum Meninggal, Paus Fransiskus Sederhanakan Liturgi Pemakaman Kepausan
- Kabar Duka, Paus Fransiskus Meninggal Dunia
- Rayakan Paskah, Presiden Kolombia Bicara soal Penderitaan Yesus & Rakyat Palestina
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global
- Kereta Gantung Terjatuh di Italia Selatan, 4 Tewas