10 Hari Belum Bisa Mendaftar PPPK 2021, Guru Agama Honorer Mengeluh, Mulai Putus Asa
Jumat, 09 Juli 2021 – 17:32 WIB
jpnn.com, JAKARTA - Guru agama honorer mulai putus asa.
Mereka berusaha mencoba mendaftar pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja atau PPPK sejak dibuka 30 Juni sampai 9 Juli.
Namun, upaya para guru honorer agama itu gagal.
Guru pendidikan Agama Islam (PAI) di Sumatera Selatan, Susi Maryani, misalnya.
Dia tidak bisa mendaftar.
Segala cara sudah dilakukan, tetapi selalu ditolak sistem.
Menurut Susi, kondisi ini juga dialami rekan-rekannya yang lain.
Rata-rata guru PAI mengalami kendala saat mendaftar.
Guru honorer PAI mengeluhkan tidak bisa mendaftar PPPK sampai saat ini padahal mereka terdaftar di data pokok pendidikan atau dapodik. Mereka mulai putus asa.
BERITA TERKAIT
- SK Guru PPPK Berlaku hingga Pensiun Tanpa Perpanjangan Kontrak, Alhamdulillah
- Pelamar CASN 2024 yang Lulus Lalu Mundur Bakal Dapat Sanksi Berat 2 Tahun
- Seluruh Honorer Lulus PPPK 2024 Harus Menyimak Kalimat Pak Dedy
- 5 Berita Terpopuler: BKN Ungkap Hal Mengejutkan, CPNS & PPPK 2024 Jangan Main-Main, Bisa Mundur Jika Ingin
- Honorer Tua Gagal Seleksi PPPK 2024 Sudah jadi Isu Nasional
- Ada Pemda Megap-megap Menyiapkan Anggaran Gaji PPPK, Oh