10 Kadus Tolak Salurkan KPS untuk BLSM
Selasa, 25 Juni 2013 – 09:09 WIB

10 Kadus Tolak Salurkan KPS untuk BLSM
SEMARANG- Takut terjadi gejolak karena tidak meratanya pembagian Kartu Pengendalian Sosial (KPS) untuk mencairkan Bantuan Langsung Sementara Masyarakat (BLSM), sejumlah kepala dusun di Desa Wirogomo, Kecamatan Banyubiru Kabupaten Semarang menolak menyalurkan BLSM. Mereka menolak membagikan KPS kepada warganya. Karena, khawatir nantinya ada gejolak, dan jadi tuduhan kesalahan. Seperti diketahui penyaluran KPS melalui kantor Pos lalu disampaikan via Pos desa kepada Kadus.
Mereka beralasan takut dapat komplain dari warganya. Sehingga meminta kantor Pos yang mendistribusikan langsung kepada warga.
Baca Juga:
Senin (24/6) pagi ada 10 Kepala Dusun (Kadus) di desa Wirogomo, Kecamatan Banyubiru menuju ke kantor Pos Banyubiru untuk menyerahkan KPS. Kesepuluh kadus tersebut adalah Kadus Klompak, Kendal Dhuwur, Kendal Ngisor, Krajan Kidul, Krajan Lor, Wirogomo Tengah, Wirogomo Lor, Seseh, Keniar, dan Pule.
Baca Juga:
SEMARANG- Takut terjadi gejolak karena tidak meratanya pembagian Kartu Pengendalian Sosial (KPS) untuk mencairkan Bantuan Langsung Sementara Masyarakat
BERITA TERKAIT
- Kapolda Riau Copot Kapolsek Bukit Raya Gegara Aksi Brutal Debt Collector
- Ciptakan Rasa Aman Bagi Wisatawan, Pemkot Palembang Pasang CCTV di BKB
- Oknum Guru PPPK di Lombok Timur Dipecat, Ini Sebabnya
- 4 Debt Collector Penganiaya Wanita di Halaman Polsek Bukit Raya Ditangkap, 7 Lainnya Buron
- Besok, 621 CASN Kota Mataram Terima SK, Gaji Aman
- Gereja Katedral Bandung Gelar Misa Khusus Wafatnya Paus Fransiskus