10 Kalimat Manis Ini Bikin Pasangan Klepek-klepek
Rabu, 11 April 2018 – 15:13 WIB

Ilustrasi kemesraan pasangan di ranjang.
jpnn.com, JAKARTA - Suasana romantis antar pasangan bisa diciptakan dengan melontarkan kata-kata romantis.
Tak hanya sekedar pemanis, ucapan manis juga sebagai bentuk menghargai pasangan.
Berikut 10 kalimat sederhana yang terbukti dapat dapat membangun kedekatan satu sama lain, seperti dilansir dari Boldsky.
1. Aku cinta kamu
Ini adalah salah satu hal yang perlu didengar oleh pasangan dan sebaliknya. Setiap orang memiliki cara untuk mengatakan dan menunjukkannya.
Tidak masalah jika mengatakannya setiap saat, tetapi pastikan pasangan mengerti apa yang Anda maksudkan.
Baca Juga:
2. Aku ingin bersamamu
Kalimat yang halus dan luhur ini memiliki efek tersendiri pada pasangan. Walaupun hubungan sudah dijalani 30 tahun, tidak masalah untuk mengatakan ini.
Suasana romantis antar pasangan bisa diciptakan dengan melontarkan kata-kata manis nan romantis.
BERITA TERKAIT
- Terasa Kedutan di Wajah Tak Terkendali? Waspada Hemifacial Spasm
- Dukung Pasien Ginjal, Etana Kembangkan Pengobatan Inovatif Berbasis Lokal
- 3 Khasiat Daun Binahong, Ampuh Cegah Serangan Penyakit Ganas Ini
- Tongkrongan Baru di Kemang, Grace Cafe & Resto Hadirkan Beragam Menu Spesial
- 3 Cara Alami Atasi Insomnia
- Gusi Bengkak Terasa Menyakitkan, Atasi dengan Mengonsumsi 3 Obat Ini