10 Karakter Perempuan Cerdas dan Sukses

jpnn.com - Hari Perempuan Sedunia atau International Women's Day yang jatuh pada 8 Maret kemarin, menjadi langkah para kaum hawa untuk mengembangkan diri dalam hidup mereka.
Perempuan juga bisa cerdas dan sukses serta banyak yang sudah menduduki kursi kepemimpinan yang berpengaruh. Perempuan cerdas dan kreatif bisa menjadi inspirasi banyak orang, bahkan pria sekalipun.
Perempuan hebat pasti memiliki berbagai persamaan karakter satu sama lain yang bisa diteladani siapa saja. Sebab perempuan cantik tak harus dari parasnya, tetapi justru terpancar dari kecerdasan dan pola pikir.
Dilansir dari The Job Network, Jumat (8/3), ada 10 karakter yang umumnya dimiliki para perempuan cerdas, sukses, dan kreatif. Cobalah meniru sifat positif mereka.
1. Tegas
Perempuan cerdas biasanya tegas dalam mengambil keputusan. Seolah ada jiwa harimau di balik seekor kucing. Bukan galak, melainkan bisa menunjukkan sikap.
2. Empati
Banyak perempuan berpikir bahwa sifat empati bisa diremehkan. Padahal sebaliknya, empati dimiliki perempuan dengan hati yang lembut. Empati berarti dapat mendengarkan dan memahami perasaan serta kebutuhan orang lain. Belajarlah menjadi pengertian dan intuitif.
Hari Perempuan Sedunia yang jatuh pada 8 Maret kemarin, menjadi langkah para kaum hawa untuk mengembangkan diri dalam hidup mereka.
- 4 Manfaat Garam yang Baik untuk Jantung
- 4 Khasiat Jeruk Nipis Campur Wortel, Bantu Jaga Kesehatan Kulit
- WRP Indonesia Dukung Perempuan Menjalani Ramadan Lebih Sehat, Punya Bisnis Fleksibel
- Atasi Alergi dengan Rutin Mengonsumsi 3 Obat Ini
- 5 Bahaya Makan Kunyit Berlebihan, Tingkatkan Risiko Serangan Penyakit Ini
- Wajah Terlihat Awet Muda dengan Mengonsumsi 5 Makanan Ini Secara Rutin