10 Kelompok Suporter Sambut Timnas Belanda
Rabu, 22 Mei 2013 – 15:52 WIB

10 Kelompok Suporter Sambut Timnas Belanda
JAKARTA -- Pertandingan persahabatan antara Timnas Belanda melawan Indonesia di Gelora Bung Karno (GBK), 7 Juni mendatang dipastikan berlangsung meriah. Arif menyatakan, tidak ada perubahan dengan skuat yang akan dibawa ke Jakarta. Timnas Belanda tetap akan membawa pemain utama, Robin van Persie, Arjen Robben, Klas Jan Huntelar dan Wesley Sneijder.
Nine Sports, selaku event organizer, menyatakan sudah berkoordinasi dengan 10 kelompok suporter untuk menyambut kedatangan "De Orange" di Jakarta pada 5 Juni. Mereka di antaranya akan ditempatkan di Bandara Soekarno-Hatta.
Baca Juga:
"Kita sudah berkoordinasi dengan 10 kelompok suporter untuk penyambutan timnas belanda di Jakarta. Nanti mereka ada juga yang akan ditempatkan di bandara," kata CEO Nine Sports, Arif Putra Wicaksana via telepon, Rabu (22/5).
Baca Juga:
JAKARTA -- Pertandingan persahabatan antara Timnas Belanda melawan Indonesia di Gelora Bung Karno (GBK), 7 Juni mendatang dipastikan berlangsung
BERITA TERKAIT
- Kapten Venezia Jay Idzes Melihat Ada Secercah Harapan Bertahan di Serie A
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025