10 Makanan yang Ampuh Tingkatkan Kadar Hormon Testosteron Pria
jpnn.com, JAKARTA - SEIRING bertambahnya usia, kadar hormon testosteron juga akan turun.
Hormon testosteron berfungsi untuk menjaga kepadatan tulang.
Selain itu, hormon testosteron juga berfungsi meningkatkan libido kaum pria.
Namun, kabar baiknya adalah, ada cara untuk mengembalikan produksinya ke tingkat optimal.
Cara paling mendasar dan alami untuk meningkatkan testosteron adalah melalui jenis makanan yang tepat.
Benar sekali, ada beberapa makanan yang bisa bekerja dengan sangat baik dalam mengatasi masalah testosteron rendah.
Berikut kompilasi beberapa makanan terbaik yang bisa membantu mengatasi kekurangan testosteron, seperti dikutip laman Advantageja.eu.
1. Delima
Delima dianggap sebagai buah super karena kaya akan antioksidan, potasium, vitamin C, dan beberapa nutrisi lainnya.
Ada beberapa jenis makanan sehat dan bergizi yang bisa membantu meningkatkan kadar hormon testosteron pria dan salah satunya adalah kerang.
- 7 Makanan Ini Bakalan Bikin Berat Badan Ambyar
- Tingkatkan Daya Tahan Tubuh Saat Musim Hujan dengan Mengonsumsi 7 Makanan Ini
- 9 Makanan yang Aman Dikonsumsi Penderita Penyakit Ginjal
- Cegah Sembelit dengan Mengonsumsi 5 Makanan Ini
- Kolaborasi Spesial ShopeeFood & Mursid Hadirkan Penawaran Menarik untuk Pecinta Kuliner
- Jaga Kesehatan Mata dengan Rutin Mengonsumsi 4 Makanan Ini