10 Manfaat Kacang Almond yang Tidak Terduga

10 Manfaat Kacang Almond yang Tidak Terduga
Kacang Almond. Foto : Ricardo/JPNN.com

jpnn.com, JAKARTA - MENGONSUMSI makanan sehat bisa membantu sistem tubuh Anda berjalan normal.

Ada banyak makanan sehat yang bisa Anda konsumsi. Mulai dari sayuran, buah-buahan, dan kacang.

Salah satu kacang yang populer ialah kacang almond. Anda bisa mengonsumsi kacang almond dalam bentuk susu, brownies, puding, dan lainnya.

Selain itu, kacang almond kaya akan nutrisi yang baik untuk menjaga kesehatan tubuh Anda.

Berikut penjelasannya, seperti dikutip laman Tasteofhome.

https://www.tasteofhome.com/collection/health-benefits-of-almonds/?fbclid=IwAR1maI-iXX-zP-y5mBJ9UTOXlUWiF6nYjcsXxeja56XGt5DZalAjHihd9ps.

1. Membantu Pencernaan

Almond adalah sumber serat yang baik. Makan segenggam almond atau minum segelas susu almond bisa menjaga saluran pencernaan Anda tetap bergerak dan mencegah sembelit.

Kacang almond juga bisa meningkatkan bakteri sehat di usus Anda, yang membantu Anda mencerna makanan dan bahkan melawan penyakit.

Ada beberapa manfaat rutin mengonsumsi kacang almond yang ternyata sangat baik untuk kesehatan tubuh Anda seperti membuat kenyang.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News