10 Manfaat Teh Kayu Manis Campur Jahe, Kolesterol Langsung Ambyar
Senin, 06 Desember 2021 – 02:12 WIB
Dengan menjaga tekanan darah tetap normal, kita bisa terhindar dari banyak masalah kesehatan seperti stroke.
6. Menurunkan kolesterol
Tingginya kadar kolesterol jahat dalam darah terutama disebabkan oleh pola makan yang tidak sehat.
Dalam hal ini, Anda bisa memperbaiki masalah dengan memasukkan teh kayu manis dan jahe ke dalam diet harian kamu untuk mengurangi kadar kolesterol tinggi.
Dengan cara ini, teh kayu manis dan jahe mampu mengatasi banyak penyakit yang disebabkan oleh kolesterol jahat dalam tubuh seperti penyakit jantung.
7. Mencegah penyakit jantung
Salah satu manfaat kesehatan dari teh kayu manis dan jahe adalah mencegah penyakit jantung.
Hal ini dimungkinkan karena minuman tersebut mampu menurunkan kolesterol tinggi dalam darah.
Ada beberapa manfaat air jahe campur kayu manis dan salah satunya adalah menurunkan tingkat kolesterol.
BERITA TERKAIT
- 4 Khasiat Rutin Minum Air Jahe Campur Jeruk Nipis, Bikin Gula Darah Ambyar
- 4 Khasiat Jahe Campur Bawang Putih, Baik untuk Penderita Diabetes
- 5 Herbal yang Terbukti Efektif Meningkatkan Gairah Bercinta Secara Alami
- 4 Manfaat Jahe, Ampuh Obati Berbagai Penyakit Ini
- 7 Herbal untuk Penderita Tekanan Darah Rendah
- Asam Urat Bakalan Ambyar dengan Rutin Mengonsumsi 4 Herbal Ini