10 Manfaat Telur Rebus yang Tidak Terduga, Bikin Wanita Ketagihan Mengonsumsinya

jpnn.com, JAKARTA - TELUR merupakan salah satu makanan yang banyak dikonsumsi orang.
Kabar baiknya, telur memiliki banyak nutrisi yang bisa membantu tubuh Anda.
Kita semua tahu bahwa saat Anda menggoreng suatu makanan, hal itu akan membuat lidah kamu menari-nari, tetapi mungkin menyebabkan beberapa masalah kesehatan.
Ada banyak manfaat telur rebus bagi kesehatan. Itulah sebabnya, Anda harus memulai hari dengan mengeluarkan panci, menambahkan air dan telur ke dalamnya, dan membiarkannya mendidih.
Telur mengandung vitamin A, folat, vitamin B5, vitamin B12, vitamin D, zat besi, karotenoid, fosfor, selenium dan seng.
Telur rebus mengandung 78 kilokalori, satu gram karbohidrat, 6 gram protein, 9 gram lemak, dan 187 miligram kolesterol.
Berikut ini penjelasannya, seperti dikutip laman Healthshots.com.
1. Mengandung lemak sehat
Telur rebus mengandung lemak sehat atau baik yang melindungi organ dan membantu menjaga kehangatan tubuh.
Ada beberapa manfaat rutin mengonsumsi telur rebus yang ternyata sangat baik untuk kesehatan dan salah satunya adalah bisa melindungi mata.
- 9 Camilan Kaya Protein yang Wajib Anda Konsumsi
- 7 Makanan Tinggi Kandungan Vitamin B12 yang Baik untuk Kesehatan
- Cegah Penyakit Tidak Menular, Remaja Diminta Terapkan Pola Makan Gizi Seimbang
- 10 Makanan untuk Kulit Wajah Bebas Kerutan
- 10 Makanan Kaya Nutrisi yang Wajib Dikonsumsi Ibu Hamil
- Layanan Jantung Bethsaida Healthcare Jadi Destinasi Wisata Medis di Banten