10 Manfaat Tersembunyi Air Rebusan Okra, Salah Satunya Bisa Mengurangi Risiko Penyakit Jantung

jpnn.com, JAKARTA - OKRA adalah sayuran yang menjadi favorit kebanyakan orang.
Tahukah Anda, selain menggelitik lidah, air okra memiliki khasiat yang berlipat ganda juga.
Apa saja itu? Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Membantu menjaga sistem kekebalan tubuh
Mengonsumsi okra bisa membantu tubuh untuk mengembangkan sistem kekebalan terhadap infeksi, mengurangi batuk, dan melindungi tubuh dari radikal bebas yang berbahaya berbahaya.
Hal ini dikarenakan dalam sebuah okra terdapat 36 persen kandungan manfaat vitamin C dari rekomendasi harian untuk tubuh.
Selain itu, manfaat zat besi dalam okra juga bisa membantu mengatur molekul hemoglobin.
Sel-sel darah merah bertanggung jawab dalam pendistribusian oksigen dari paru-paru ke seluruh tubuh.
Ada beberapa manfaat minum air rebusan okra untuk kesehatan seperti misalnya mengurangi risiko penyakit jantung.
- Indonesia Luncurkan Indonesian Society of Regenerative Medicine
- Layanan Jantung Bethsaida Healthcare Jadi Destinasi Wisata Medis di Banten
- Pertama di Indonesia, JEC Hadirkan One-Stop Service Kesehatan Mata Anak
- Siloam Hospitals Group Berjaya di Ajang Healthcare Asia Awards 2025
- Eks Direktur WHO Sebut 3 Faktor Penghambat Turunnya Prevalensi Merokok di Indonesia
- Stem Cell Berstandar Global Kini Bisa Diakses di Indonesia