10 Mapel Ini Banyak Kekosongan Guru, Peluang Bagi Honorer & Pelamar Umum
Kamis, 06 Oktober 2022 – 20:22 WIB
Sementara, mapel yang kelebihan gurunya adalah bahasa Inggris, PKWU, dan beberapa lainnya. Itu pula kata Nunuk, yang menjadi salah satu penyebab 60 ribu guru lulus passing grade (PG) tidak bisa terakomodasi dalam PPPK 2022.
Dia menyebutkan ada dua penyebab sehingga 60 ribu guru lulus PG tidak bisa diangkat tahun ini. Pertama, kelebihan guru untuk mapel tertentu. Kedua, tidak diajukan formasi oleh pemda.
Dalam seleksi PPPK 2022, pemerintah tidak hanya fokus pada guru honorer prioritas P1, P2, P3, tetapi juga pelamar umum. (esy/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Sepuluh mapel ini banyak kekosongan guru, ini menjadi peluang bagi honorer dan pelamar umum.
Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Mesyia Muhammad
BERITA TERKAIT
- Penjelasan BKN soal Penentuan Kelulusan PPPK 2024, Honorer K2 Bisa Senang Nih
- 5 Berita Terpopuler: Terungkap Kriteria Honorer dapat Afirmasi di Seleksi PPPK, Silakan Lapor ke Sini jika Ada Kekurangan
- Program Sarapan Sehat Bergizi tak Hanya untuk Anak Didik, Tetapi juga Menyasar Para Guru
- Inilah Kriteria Honorer Dapat Banyak Afirmasi di Seleksi PPPK 2024, Bebas Pilih OPD
- Ini Pesan Yeny Trisia Isabella untuk Honorer yang Mengikuti Tes PPPK
- Ini Langkah Penting dalam Karier Honorer, Jangan Main-main