10 Pembalap Terkencang di P1 MotoGP Amerika 2023
Sabtu, 15 April 2023 – 00:01 WIB
Dua terbaik dari Q1 boleh membalap di Q2. Jadi, kualifikasi utama diikuti 12 pembalap.
Kontestan Q2 otomatis sudah mengamankan posisi di garis start saat sprint dan race MotoGP Amerika 2023, minimal posisi ke-12. (mgp/jpnn)
10 Besar Practice 1 MotoGP Amerika 2023:
1. L. MARINI 2:03.250
2. F. QUARTARARO +0.150
3. J. ZARCO +0.278
4. A. MARQUEZ +0.301
5. J. MILLER +0.426
6. J. MARTIN +0.458
7. F. BAGNAIA +0.542
8. M. VINALES +0.647
9. T. NAKAGAMI +0.889
10. B. BINDER +0.954
Jebolan akademi milik Valentino Rossi menjadi penunggang kuda besi paling cepat di P1 MotoGP Amerika di COTA.
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
BERITA TERKAIT
- Fabio Quartararo Membisiki Jorge Martin Menjelang MotoGP Barcelona 2024
- Martin Vs Pecco: MotoGP Thailand jadi Balapan Paling Penting
- Tim Broadcaster MotoGP Kena Sentil Luca Marini
- MotoGP Mandalika 2024, Luca Marini Merasa Seperti Balapan di Rumah Sendiri
- MotoGP Mandalika 2024: Indonesia Menjadi Destinasi Favorit Sejumlah Pembalap
- Luca Marini Sebut Motor Honda Saat Ini Tidak Lebih Bagus dari Musim Lalu