10 Ribu Karcis Parkir Belum Jelas
Dispenda Pertanyakan Hasil Parkir
Selasa, 22 Mei 2012 – 09:07 WIB

10 Ribu Karcis Parkir Belum Jelas
Dari hasil pembuatan karcis, Dishub tidak pernah mengembalikan karcis tersebut ke Dispenda. "Kita tidak pernah mempersoalkan hal tersebut. Pasalnya PAD tahun ini harus meningkat dari Dishub, karena tarif parkir sekarang meningkat," ungkapnya.
Baca Juga:
Dari pantauan Lombok Pos (Grup JPNN), banyak jukir di Kota Mataram belum memiliki karcis ketika warga yang memarkir membayar retribusi parkir. Bahkan ketika meminta karcis, jukir bilang tidak ada.
Apakah artinya parkir ini liar? Jukir juga tidak bertanggung jawab jika ada kendaraan yang hilang. Selain itu, banyak juga jukir yang tidak memakai seragam.
Sementara Kadis Dihbub Kota Mataram Anis Masyur mengatakan, PAD dari Dishub Kota Mataram yang jelas meningkat. Pasalnya, sekarang tarif parkir naik. "Kita terus memberikan pengontrolan kepada para jukir," kilahnya singkat. (cr-jay)
MATARAM-Meningkatnya tarif parkir belum menunjukkan hasil signifikan bagi PAD Kota Mataram. Pasalnya, sekarang masih banyak juru parkir (jukir) yang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Oknum Kades Tersangka Korupsi Dana Desa Ditahan, Bendahara Buron
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan