10 Startup Lolos Seleksi Program Baparekraf Scale-Up Champions
Senin, 01 Juli 2024 – 04:25 WIB
Baparekraf Scale-Up Champions (BSC) adalah program akselerasi yang dirancang untuk mendorong inovasi dan kemajuan teknologi di kalangan startup digital Indonesia.
Program kolaborasi Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Baparekraf) bersama KUMPUL.ID ini berfokus pada startup dengan aplikasi yang mendukung pengembangan 17 subsektor ekonomi kreatif. (jlo/jpnn)
Kemenparekraf mengumumkan 10 startup yang lolos tahap seleksi dalam program Baparekraf Scale-Up Champions (BSC) 2024.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Sinar Mas Land Sukses Menyelenggarakan DNA Leadership Summit di BSD City
- Mebiso Masuk Nominasi IKMA Awards 2024
- 30 Finalis Startup Terbaik Siap Bersaing Perebutkan Dana Ratusan Juta di Pertamuda 2024
- Kemenparekraf Dukung Desa Wisata Naik Kelas lewat Peningkatan Literasi Keuangan
- Kemenparekraf Kucurkan Bantuan untuk 24 Desa Wisata di 12 Provinsi
- Sukses Gelar TINC Batch 9, Telkomsel Ventures Umumkan 7 Startup yang Lolos, Ini Daftarnya