10 Tanda Gula Darah Anda Meningkat Tajam, Akibatnya Bisa Fatal Lho
Selasa, 25 Mei 2021 – 06:17 WIB
7. Luka susah sembuh
Gejala gula darah tinggi lainnya adalah proses penyembuhan luka menjadi lebih lambat.
Kondisi ini dipengaruhi gula darah tinggi yang mengganggu aliran darah, sehingga sistem peredaran darah terganggu.
8. Rentan infeksi
Kadar gula darah tinggi bila tidak ditangani lambat laun bisa melemahkan respons daya tahan tubuh.
Salah satu imbasnya, tubuh jadi sulit melawan infeksi, sering terkena infeksi, infeksi tak kunjung sembuh, atau infeksi berdampak serius.
Infeksi yang sering dialami penderita diabetes wanita, misalnya, infeksi jamur.
9. Tangan dan kaki sering kesemutan
Ada beberapa tanda gula darah Anda terlalu tinggi dan salah satunya adalah tangan dan kaki sering kesemutan.
BERITA TERKAIT
- 5 Manfaat Kacang Polong, Bantu Lindungi Tubuh dari Penyakit Kronis Ini
- 7 Manfaat Terong yang Luar Biasa, Bikin Usus Bahagia
- 4 Manfaat Pisang Rebus Campur Madu, Diabetes Bakalan Ogah Mendekat
- 5 Khasiat Air Kunyit Campur Daun Serai, Bikin Gula Darah Ambyar
- Gula Darah Aman Terkendali dengan Mengonsumsi 3 Herbal Ajaib Ini
- 5 Khasiat Air Kelapa Muda, Kesehatan Ginjal Bakalan Terjaga