10 Tim Berlaga Kompetisi PSSI Sub Rayon Sulteng
Hari ini, Digelar Bersamaan di Dua Tempat
Kamis, 27 Desember 2012 – 05:21 WIB

10 Tim Berlaga Kompetisi PSSI Sub Rayon Sulteng
‘’Jadi dua tim terbaik di grup I dan II akan diadu kembali di babak final sub rayon Sulteng. Pemenang dan runner up akan mewakili Sulteng di kompetisi PSSI III Nasional yang akan dilaksanakan pada Maret 2013 mendatang,’’ungkap Erwin.
Legendaris Persipal ini menambahkan saat ini Sulteng memiliki dua tim yang berada di Divisi II yakni Persikol Kolonodale (Morowali) dan Persidapos (Poso). Sedangkan untuk level divisi utama saat ini juga diwakili dua tim yakni Persbul (Buol) dan Persipal (Palu). ‘’Kita harap di kompetisi tahun depan ini, Sulawesi Tengah kembali meloloskan timnya di kompetisi kasta tertinggi PSSI baik ISL maupun LPI,’’pungkasnya.(aml)
PALU - Kompetisi PSSI Divisi III Sub Rayon Sulteng yang diikuti 10 klub dari delapan kabupaten se Sulteng akan serentak dimulakan, Kamis, (27/12)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah