1.000 Polisi Amankan Pembacaan Vonis Ariel
Senin, 31 Januari 2011 – 07:32 WIB
Menurut Endang, perincian anggota yang akan mengamankan sidang besok adalah sudah maksimal. “Dari jumlah tersebut, sebanyak 556 orang dikerahkan dari Polrestabes dan jajarannya. Kami juga dibantu personil daro Polda Jabar sebanyak 2 SSK Dalmas PoldaJabar, 1 unit APC, 1 uint AWC, 1 unit Public Adress dan 1 SSK PHH Brimob, totalnya sekitar 400 orang. Jadi, semuanya sekitar seribu personil,” ujar Endang.
Baca Juga:
Pengamanan diakui Endang, akan dilakukan penjagaan secara buka dan tutup. “Untuk pengamanan sidang Ariel besok memang sangat berbeda untuk pengamanan sidang lainnya, karena perkiraan massa yang akan masuk pengadilan lebih dari 6.000 orang, jadi dilakukan pengamanan secara tertutup dan terbuka,” pungkas Endang.(edi)
BANDUNG -- Sidang terakhir Nazriel Ilham atau Ariel Peterpan yang digelar pada hari ini mengagendakan putusan Majelis Hakim atas kasus video porno
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kasus Polisi Tembak Polisi, Ini Permintaan Walhi kepada Kapolri
- Prabowo Dinilai Berhasil Membawa Investasi Jumbo dan Gibran Sukses Jaga Stabilitas Politik di Tanah Air
- KPK Tetapkan Gubernur Bengkulu Tersangka, Ada Uang Rp15 M, Peras untuk Pilkada
- Mensos Gus Ipul Beri Bantuan Biaya Perbaikan Rumah Kepada Korban Longsor di Padang Lawas
- ASR Komitmen Bangun Penegakan Hukum Transparan & Adil di Sultra
- Hendri Satrio jadi Ketua IKA FIKOM Unpad