1.025 Honorer Teranulir Jateng Masuk K2
Selasa, 03 Juli 2012 – 11:35 WIB
Disadari Azwar, langkah ini akan diprotes honorer maupun DPR. Namun, pemerintah sudah mengangkat 1 jutaan honorer menjadi CPNS, sehingga sudah saatnya memperhatikan pelamar umum.
Baca Juga:
"Saya harus jadi ayah yang adil. Anak saya bukan hanya honorer tapi juga pelamar umum. Kalau saya hanya mengurus honorer terus, bagaimana dengan pelamar umum. Kapan mereka mendapatkan kesempatan untuk menjadi CPNS kalau jatahnya terus tergerus oleh honorer. Makanya saya sudah menargetkan, masalah honorer dituntaskan hingga 2014," bebernya. (esy/jpnn)
JAKARTA - Desakan Komisi II DPR RI agar 1.025 honorer Jawa Tengah yang teranulir diangkat CPNS, sulit dilaksanakan pemerintah. Menurut Menteri Pendayagunaan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Tingkatkan Bantuan Pengamanan, PTPN IV Jalin MoU dengan Polda Sumut
- AKP Dadang Iskandar Pembunuh Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Terancam Dihukum Mati
- Pertamina Patra Niaga Uji Penggunaan Bioethanol E10 Bersama Toyota dan TRAC
- Polisi yang Ditembak Mati Rekan Sendiri Dapat Kenaikan Pangkat Anumerta dari Kapolri
- Sekte Indonesia Emas Dideklarasikan Untuk Mewujudkan Perubahan Sosial
- PFM Tegaskan Ada 15 Kementerian dan 28 Badan Teknis yang Perlu Diawasi