1.043 Sertifikat Tanah Dibagikan kepada Warga Blora, Ganjar Berpesan Begini
Sabtu, 11 Maret 2023 – 03:03 WIB
Tak hanya itu, Ganjar juga mendorong warga untuk mengoptimalkan lahan secara produktif.
Oleh sebab itu, pria 54 tahun ini meminta Perhutani untuk melakukan penyuluhan dan pendampingan kepada warga dan kelompok tani.
Misalnya, kata Ganjar, dengan melakukan penanaman tanaman produktif seperti jagung, pohon jati dan pohon mahoni agar ada keselarasan antara penanaman yang dilakukan warga dengan tujuan konservasi kehutanan.
"Tentu saja konservasinya jangan lupa. Sehingga dari sisi tutupan dan lahan yang digunakan untuk kebutuhan ekonominya bisa dipadukan," ucap Ganjar.(chi/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Selain memanfaatkan pemberian sertifikat tanah dengan baik, Ganjar juga berpesan kepada warga.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Jokowi Makin Rajin Kampanyekan Luthfi-Gus Yasin, Sekarang Turun ke Blora dan Grobogan
- Jadi Ketum KAGAMA, Basuki Hadimuljono Berkomitmen Lanjutkan Program Ganjar Pranowo
- Kagama Menggelar Munas XIV, Ini Agendanya
- Jokowi Seharusnya Tidak Memanfaatkan Prabowo Demi Kepentingan Politik Pribadi
- Prabowo dan Jokowi Bertemu di Surakarta, Lalu Makan ke Angkringan
- Mil Mi-17 Buatan Rusia, Helikopter TNI AD yang Mendarat Darurat di Persawahan Blora