11 Aksi Demo Warnai Jakarta
Kamis, 11 Maret 2010 – 10:15 WIB
Aksi unjuk rasa terakhir berlangsung di depan Istana Merdeka, Jalan Medan Merdeka Utara, Jakarta Pusat, pukul 16.00 WIB sampai dengan pukul 17.00 WIB. Aksi unjuk rasa Kamisan ini rutin berlangsung setiap minggu terkait desakan kepada pemerintah, di antaranya agar menindaklanjuti kasus-kasus orang hilang.
Sedangkan aksi eksekusi tanah berlangsung di Jalan Cenderawasih II/8, RT 09/07, Cengkareng, Jakarta Barat, pukul 09.30, yang digelar oleh Pengadilan Negeri Jakarta Barat.(lev/jpnn)
JAKARTA- Hari ini, Jakarta diwarnai dengan sebelas aksi unjuk rasa. Masyarakat diimbau untuk mengantisipasi titik-titik kemacetan. Traffic Management
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pererat Hubungan Antar-Negara, Perpustakaan Soekarno Garden Bakal Dibangun di Uzbekistan
- Polisi Tembak Mati Siswa SMKN 4 Semarang, Keluarga Korban Lapor ke Polda Jateng
- Begini Nasib Aipda R, Polisi yang Tembak Mati Siswa SMKN 4 Semarang
- Kalah di Quick Count, Ridwan Kamil Masih Tunggu Hasil dari KPU
- Siswa SMK Tewas Ditembak Polisi, Menteri HAM Bereaksi Begini
- Keluarga Siswa SMK yang Tewas Ditembak Polisi Mengadu ke Polda Jateng