11 Makanan dan Minuman Antipenuaan Kebutuhan Tubuh
Rabu, 17 April 2013 – 11:06 WIB
Kacang Almond
Sejak ratusan tahun almond telah dianggap sebagai makanan anti penuaan karena mengandung vitamin E yang sangat tinggi. Almond sangat bagus untuk kesehatan kulit, rambut dan kuku.
Tubuh membutuhkan vitamin E untuk melindungi sel-sel dari serangan radikal bebas yang dihasilkan oleh polusi udara, peroksida dan sinar ultra violet. Para ahli mengatakan bahwa makan sekitar selusin almond setiap hari akan sangat membantu.
Kenari
KEBANYAKAN orang ingin terlihat setahun lebih muda dari usia mereka yang sebenarnya. Untuk terlihat awet muda, banyak wanita rela melakukan
BERITA TERKAIT
- 8 Khasiat Nangka, Aman Dikonsumsi Penderita Penyakit Ini
- 5 Khasiat Air Kunyit Campur Serai, Bikin Gula Darah Tetap Normal
- 6 Manfaat Biji Pepaya, Ampuh Jaga Kesehatan Ginjal
- 7 Makanan Ini Musuh Besar Penderita Diabetes
- 7 Makanan Pemicu Sembelit
- Dunia Internasional Sudah Larang BPA, Pakar Polimer Ingatkan Risiko Kesehatan