11 Makanan yang Cocok Dikonsumsi Penderita Tekanan Darah Rendah

11 Makanan yang Cocok Dikonsumsi Penderita Tekanan Darah Rendah
Ilustrasi brokoli. Foto: Laman Cheat Sheet

Mereka juga kaya akan lemak omega-3 yang bisa meningkatkan penyerapan vitamin B12.

10. Ayam

Ayam merupakan sumber protein, vitamin B12, dan berbagai nutrisi lain yang meningkatkan tekanan darah.

11. Zaitun

Zaitun merupakan sumber vitamin E, tembaga, zat besi, dan berbagai nutrisi lain yang meningkatkan tekanan darah.

Zaitun juga bisa ditambahkan ke dalam makanan Anda sebagai minyak zaitun.

Kesimpulannya, pola makan Anda sendiri bisa meningkatkan tekanan darah kamu secara signifikan.

Berolahraga secara teratur membantu menyerap nutrisi bermanfaat ini dengan lebih baik.

Selain itu, hindari minuman beralkohol dan merokok karena bisa mengurangi kemampuan tubuh Anda dalam menyerap nutrisi bermanfaat ini.(fny/jpnn)


Ada beberapa jenis makanan yang sehat dan bergizi yang cocok dikonsumsi untuk penderita tekanan darah rendah dan salah satunya adalah zaitun.


Redaktur & Reporter : Fany

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News