11 Negara Ikuti Fox's Indonesia Para Badminton International 2022

“Para badminton merupakan salah satu cabang olahraga yang banyak mendulang prestasi di berbagai kejuaraan internasional," ujar Yoppy.
Fox's Indonesia Para Badminton International 2022 merupakan kejuaraan para badminton level dunia yang sangat dirindukan. Terakhir kali Indonesia menyelenggarakan turnamen ini pada tahun 2016 di Solo, Jawa Tengah.
Wakil Sekretaris Jenderal National Paralympic Committee (NPC) Indonesia, Rima Ferdianto mengatakan ajang ini akan menjadi pembuktian bagi skuad para bulu tangkis di Indonesia seusai menyabet berbagai macam gelar internasional dan sebagai juara umum di ASEAN Para Games 2022.
"Target kami nanti adalah juara umum, sama seperti target di APG 2022 kemarin. Untuk itu, sejumlah atlet yang berhasil mendulang prestasi akan kami sertakan demi mengamankan perolehan juara nanti,” bilang Rima. (jlo/jpnn)
Sebanyak 11 negara ikut dalam Fox's Indonesia Para Badminton International 2022.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
- Jadwal dan Link Streaming Perempat Final BAC 2025: Pemain Unggulan Siap Unjuk Gigi
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Apresiasi Kemenangan Para Atlet RI di China
- Seusai Retret di Situ Lembang, Tim Beregu Campuran Indonesia Percaya Diri Menatap BAMTC 2025
- Atlet-Atlet PB Djarum yang Torehkan Prestasi Sepanjang 2024 Diganjar Penghargaan
- Badminton Pupuk Kaltim Open 2024, Wujudkan Generasi Atlet Berbakat Tanah Air
- Badminton Tournament Korpri 2024: Asrorun Ni’am Cs Harus Mengakui Keunggulan Tim Jateng