11 Sinetron yang Dibintangi Mendiang Ashraf Sinclair
jpnn.com, JAKARTA - Aktor Ashraf Sinclair telah pergi untuk selama-lamanya. Semasa hidup, suami Bunga Citra Lestari (BCL) dikenal pernah membintangi beberapa sinetron yang akan selalu dikenang oleh penggemarnya.
Sedikitnya ada 11 sinetron yang dibintangi almarhum Ashraf Sinclair. Beberapa sinetron lainnya diputar di negara asalnya, Malaysia.
Berikut 11 sinetron yang dibintangi oleh pria bernama lengkap Ashraf Daniel Mohammed Sinclair.
1. Sekar (2008-2009)
Dalam sinetron produksi SinemArt ini, almarhum berperan sebagai Brama, mantan majikan Sekar (Naysila Mirdad) yang juga mencintai Sekar. Brama bahkan sempat mengadopsi anak Sekar dan menamai anak itu Shifa (Cut Syifa).
2. Cinta dan Anugrah (2009-2010)
Almarhum Ashraf Sinclair berperan sebagai Reza dalam sinetron "Cinta dan Anugrah". Dia beradu akting dengan Nabila Syakieb, Yasmine Wildblood, dan Wilda Hamid.
3. Sejuta Cinta Marshanda (2010)
Sedikitnya ada 11 sinetron yang dibintangi almarhum Ashraf Sinclair. Beberapa sinetron lainnya diputar di negara asalnya, Malaysia.
- Jarang Main Sinetron, Ratu Felisha Ungkap Alasannya
- Sinetron Dirinya sebelum Berhijab Tayang Ulang, Shireen Sungkar Bilang Begini
- Hari Ulang Tahun Mendiang Ashraf Sinclair, BCL Ungkap Kerinduan
- Perdana Perankan Sosok Malaikat, Fero Walandouw: Ini Sosok yang Berbeda
- Gegara Ini, Fero Walandouw dan Nabila Zavira Dirumorkan Pacaran
- Puji Penampilan Nabila Zavira, Fero Walandouw: Kamu Lucu