12 Calon Menteri dari Sumatera
Senin, 19 Oktober 2009 – 20:00 WIB
La Ode bahkan menyebut jumlah menteri asal Sumatra itu bisa bertambah menjadi 12 jika nama Sri Mulyani dan Marwan effendi dimasukkan. Sri Mulyani yang dipercaya sebagai Menteri Keuangan, meski mengaku selalu pulang kampung ke Semarang namun dilahirkan di Lampung. Sedangkan Marwan Effendi yang disebut-sebut bakal menggantikan Hendarman Supandji dikursi Jaksa Agung, berasal dari Sumatra Selatan.
Berikut ini data kandidat menteri dan asal daerahnya.
Sedangkan beberapa nama menteri yang berasal dari Indonesia Timur antara lain adalah Fadel Muhammad, Syarif Hasan, Freddy Numberi, Suharso Monoarfa dan EE Mangindaan. Fadel Muhammad adalah Gubernur Gorontalo yang bakal segera duduk di kursi Menteri Kelautan dan Perikanan.
Sedangkan Syarif Hasan adalah calon menteri Koperasi dan UKM asal Palopo, Sulawesi Selatan. DariSulawesi, masih ada nama EE Mangindaan. Mantan Gubernur Sulawesi Utara diplot sebagai Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara. Sedangkan Freddy Numberi yang sebelumnya duduk du kursi menteri Kelautan dan Perikanan, akan bergeser posisi ke Menteri Perhubungan. Adapun Soharso Monoarfa adalah politisi PPP asal Nusa Tenggara Barat yang akan duduk di kursi Menteri Perumahan Rakyat.(sam/ara/jpnn)
Berikut ini data kandidat menteri dan asal daerahnya.
1. Hatta Rajasa (Menko Perekonomian)- Sumsel
JAKARTA - Para politisi asal Pulau Sumatra sepertinya tengah berkibar di kancah politik nasional. Setelah tiga trio Sumatra yakni Marzuki Alie, Irman
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Tidak Seluruh Honorer Lulus PPPK, Ada yang Cawe-Cawe, Dinilai Sangat Merusak
- Menteri Lingkungan Hidup Minta TPA Setop Pakai Sistem Open Dumping
- Koalisi BEM Banten Serukan Tolak Upaya Said Didu Mengadu Domba terkait PIK 2
- Teruntuk Jenderal Listyo Sigit, Anda Dicap Terlibat Merusak Demokrasi di Indonesia
- Kasus Korupsi di Kemenhub, KPK Menahan 3 Ketua Pokja Proyek DJKA
- Parcok Cawe-Cawe di Pilkada, Deddy PDIP Serukan Copot Jenderal Listyo