12 Januari, Menegpora Buka DBL di Aceh
Jumat, 08 Januari 2010 – 18:37 WIB
Untuk diketahui, kegiatan DBL ini dihelat pertama kali di Surabaya, Jawa Timur, pada tahun 2004 lalu. Pada tahun 2008, DBL digelar di 11 kota di 10 provinsi di Indonesia. Sebaran kotanya pun kian bertambah pada DBL 2009, yaitu merambah 16 kota di 15 provinsi. Sementara pada 2010 ini, DBL makin berkembang lagi dan digelar di 21 kota dalam 18 provinsi, dari Aceh hingga Papua. Kompetisi ini bermula dari kerjasama Jawa Pos dan Honda, dengan Liga Basket Amerika (NBA). Dalam ajang ini, pebasket-pebasket muda terbaik nantinya sekaligus bakal berkesempatan menjajal kepiawaian tim basket pelajar Australia.
Baca Juga:
"Kunci hidup sehat adalah olahraga. Kita gelorakan olahraga kepada semua lapisan masyarakat, termasuk para remaja yang hobi basket. Kita ketahui, hampir semua SMA dan perguruan tinggi memiliki lapangan basket. Mudah-mudahan pebasket-pebasket muda tanah air bisa bersaing hingga ke luar negeri," harap Andi pula. (gus/jpnn)
JAKARTA - Menteri Negara Pemuda dan Olahraga (Menegpora) Andi Alfian Malarangeng, mengutarakan niatnya untuk menghadiri acara pembukaan DBL (Development
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- ACL 2: Kejar Target Juara Grup, Port FC Berambisi Kalahkan Persib
- Jejak Persib di Thailand, Maung Bandung Bisa Curi 3 Poin dari Port FC?
- Port FC vs Persib: Asnawi Mangkualam cs Sedang tak Baik-Baik Saja
- Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Laga Kandang Tidak di SUGBK
- ACL Two: Persib Punya Modal Mengalahkan Port FC Malam Ini
- Liverpool jadi Tim Pertama Tembus 16 Besar Liga Champions