12 JCH Sumenep Gagal Berangkat
Tak Mampu Lunasi BPIH hingga Deadline
Selasa, 07 September 2010 – 01:15 WIB
Baca Juga:
Menurut Imron, JCH yang gagal berangkat itu sebagian menyatakan ke kankemenag untuk mengundurkan diri dengan alasan tertentu. Sehingga, kuota JCH Sumenep 2010 yang sebelumnya mencapai 784 kini tersisa 772 jamaah. "Jadi, sebanyak 12 orang gagal dan dianggap mengundurkan diri dan masuk kuota 2011 mendatang," katanya.
Baca Juga:
Karena itulah, diakhir pelunasan BPIH lalu kankemenag menyampaikan ke kankemenag pusat mengenai jumlah JCH Sumenep. Namun, sejak 1 September lalu kankemenag mendapat surat penambahan kuota JCH 2010. "Mekanismenya memang setelah pelunasan kankemenag di semua tingkat kabupaten melaporkan JCH yang gagal berangkat. Kemudian, sesuai urut JCH yang semestinya berangkat 2011 nanti sebagian ada yang berangkat 2010," ujarnya.
SUMENEP-Sebanyak 12 jamaah calon haji (JCH) asal Sumenep yang masuk kuota pemberangkatan 2010 dipastikan gagal berangkat. Itu menyusul belum dilunasinya
BERITA TERKAIT
- Polda Jawa Barat Gagalkan Peredaran 1 Juta Butir Obat Keras Ilegal
- PPPK 2024 Tahap II: Kaltim Siapkan 9.195 Formasi, Ada Syarat Umum & Khusus Bagi Pelamar
- Ratusan Polisi Bersiaga Amankan Wisuda di Kampus Unpar Bandung Pascateror Bom
- Polisi Gerebek Kampung Narkoba di Banyuasin, 8 Orang Ditangkap
- Kinerja Transparan, Pemkab Bekasi Raih Predikat Kabupaten Informatif
- Pemda Mengasumsikan 2025 Masih Ada Honorer, Gaji Jangan Lagi 3 Bulan Sekali