12 Manfaat Rutin Makan Pepaya, Lindungi Tubuh dari Penyakit Ini
Selasa, 21 November 2023 – 02:01 WIB

Pepaya. Foto : Ricardo/JPNN.com
Pepaya juga mengandung protein, keratin yang dikenal untuk pertumbuhan dan penguatan rambut.
11. Membantu Mengurangi Risiko Penyakit Alzheimer
Nutrisi dan senyawa pepaya mungkin berpotensi mendukung kesehatan otak dan berkontribusi terhadap penurunan risiko penyakit Alzheimer.
12. Membantu Melindungi Mata
Lutein dan zeaxanthin bertindak sebagai tabir surya alami untuk mata, melindunginya dari radiasi ultraviolet (UV) yang berbahaya dan mengurangi risiko katarak, dan kanker prostat.
Daging buahnya mengandung tiga vitamin esensial: A, C, dan E, dengan potensi sifat antioksidan.(fny/jpnn)
Ada beberapa manfaaat rutin mengonsumsi buah pepaya yang baik untuk kesehatan dan membantu melindungi tubuh dari serangan penyakit ini.
Redaktur & Reporter : Fany
BERITA TERKAIT
- 4 Khasiat Air Kunyit Campur Lemon, Bikin Kanker Ogah Menyerang
- 3 Khasiat Minum Kopi di Pagi Hari, Penyakit Ini Bakalan Ogah Menyerang Anda
- 4 Manfaat Kulit Apel, Turunkan Risiko Serangan Penyakit Ini
- 3 Bahaya Minum Kopi Instan Berlebihan, Tingkatkan Risiko Serangan Penyakit Ini
- 6 Khasiat Air Kunyit Campur Serai, Ampuh Atasi Keputihan pada Wanita
- 5 Bahaya Makanan Pedas,Tingkatkan Risiko Serangan Penyakit Ini