13 Demonstran Papua Merdeka Dilepas

13 Demonstran Papua Merdeka Dilepas
13 Demonstran Papua Merdeka Dilepas
Ditanya berdasarkan apa hingga ke-13 warga yang sempat diamankan tersebut dilepas" "Itu khan adik-adik dan saudara saya. Kalau tidak bisa tidak usah," katanya.

 

Kapolda mengungkapkan, sebenarnya ada rencana untuk membuat huru-hara di Jayapura dalam peringatan 1 Desember, namun Polda Papua sudah bisa mengatasi rencana tersebut.

"Sekadar kalian ketahui mereka merencanakan untuk membuat huru-hara di Jayapura ini. Tapi bisa kami gagalkan. Kami lebih baik melakukan pembinaan dan melakukan perbuatan persuasif, tapi jangan coba-coba lagi karena kami akan bertindak tegas sesuai dengan aturan hukum yang berlaku," tegasnya.

 

Darimana mereka akan membuat huru-hara di Jayapura? Kapolda mengatakan, justru informasi terkait rencana itu berasal dari mereka sendiri bahwa mereka akan membuat onar dan membuat situasi chaos atau kacau di Jayapura. Apalagi, ada perwakilan dari beberapa tempat untuk datang ke Jayapura untuk membuat rusuh. 

 

JAYAPURA- Setelah menjalani pemeriksaan intensif, dari 14 warga yang ditangkap karena menolak dibubarkan saat demo Papua Merdeka di depan Show Room

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News