13 Ribu Penghulu Dilatih AI Talent DNA ESQ, Siap Tekan Angka Perceraian
Kamis, 20 Februari 2025 – 08:29 WIB

Sebanyak 13 ribu penghulu seluruh Indonesia, dilatih AI Talent DNA ESQ untuk menekan angka perceraian. Foto: dok. ESQ
Dia berharap pelatihan ini dapat diikuti oleh seluruh penghulu, termasuk CPNS Penghulu, agar manfaatnya semakin luas bagi keluarga Indonesia.
Direktur Bina KUA, Cecep Khairul Anwar, turut menyampaikan harapannya agar lebih banyak penghulu mendapatkan kesempatan mengikuti pelatihan ini.
“Pelatihan ini penting untuk meningkatkan kompetensi penghulu dalam berkomunikasi dan memberikan solusi bagi masalah rumah tangga,” ujarnya. (jlo/jpnn)
Sebanyak 13 ribu penghulu seluruh Indonesia, dilatih AI Talent DNA ESQ untuk menekan angka perceraian.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Heikal Safar Puji Menteri Agama yang Mendukung Makan Bergizi Gratis di Desa Terpencil
- Resmi Bercerai, Armor Wajib Nafkahi Cut Intan Rp 15 Juta Setiap Bulan
- Anggito Abimanyu hingga Syafii Antonio Apresiasi Training ESQ Angkatan 203
- Menag Sebut Kemajuan Teknologi Ungkap Kebenaran Ilmiah Al-Qur'an
- Masjid Besar Segera Berdiri di PIK 2, Menag Pancangkan Tiang Perdana
- Lewati Ramadan Tanpa Istri, Baim Wong: Aman Aman Saja