13 Saksi Diperiksa, Masih Kesulitan Bikin Sketsa
Kamis, 23 Agustus 2012 – 22:00 WIB

13 Saksi Diperiksa, Masih Kesulitan Bikin Sketsa
JAKARTA - Kepolisian di wilayah Solo, Jawa Tengah hingga saat ini belum membuat sketsa pelaku penembakan polisi dan pelemparan granat di posko mudik Lebaran. Polisi mengaku kesulitan membuat sketsa lantaran pelaku yang tertangkap kamera pemantau CCTV, mengendarai motor, mengenakan helm dan menutupi wajahnya. "Kita juga sudah mendatangkan, beberapa orang ahli dari Puslabfor terutama terkait pemeriksaan anak peluru yang ditemukan dan serpihan yang sementara ini kita duga adalah granat yang meledak di lokasi pos pada saat kejadian," sambungnya.
"Nanti kita lihat pada pemeriksaan saksi-saksi. Kalau ada nanti kita lakukan, pasti. Kalau ada sketsa pasti kita sampaikan ke media untuk disampaikan. Tapi sampai saat ini saya belum bisa jelaskan adanya sketsa tersebut," jelas Kepala Biro Penerangan Masyarakat Polri, Brigadir Jenderal Boy Rafli di Jakarta, Kamis (23/8).
Baca Juga:
Sejauh ini, kata Boy, kepolisian masih terus menyelidiki secara intensif dengan memeriksa saksi-saksi saat peristiwa berlangsung. Menurut Boy, polisi sudah memeriksa 13 saksi.
Baca Juga:
JAKARTA - Kepolisian di wilayah Solo, Jawa Tengah hingga saat ini belum membuat sketsa pelaku penembakan polisi dan pelemparan granat di posko mudik
BERITA TERKAIT
- Astaga! Banyak Nama Terungkap dalam Sidang Dugaan Korupsi Mbak Ita
- Gaji sebagai Honorer Langsung Dihentikan, tetapi Bikin Senang
- Kasus Viral Ini Harus jadi Pelajaran Seluruh PPPK, Jangan Main-main
- Sidang Dakwaan Mbak Ita, Jaksa KPK Soroti Peran Suaminya sebagai Perantara
- Penyebab Utama Kartu Tes PPPK Tahap 2 Belum Bisa Dicetak, Jangan Panik ya
- Jaksa KPK Tuding Mbak Ita Potong Hak ASN Pemkot Semarang