14 Makanan dan Minuman yang Bisa Meningkatkan Risiko Anda Terserang Kanker
Minggu, 13 November 2022 – 02:13 WIB

Ilustrasi Daging merah. Foto: Independent
13. Daging merah
Badan Internasional untuk Penelitian Kanker Organisasi Kesehatan Dunia telah mengklasifikasikan daging merah sebagai kemungkinan karsinogenik bagi manusia berdasarkan bukti yang menunjukkan hubungan antara konsumsinya dan perkembangan kanker kolorektal.
14. Susu
Sebuah meta-analisis tahun 2004 menemukan hubungan positif antara konsumsi minuman susu dan kanker prostat.
Beberapa ahli percaya lemak hewani dalam produk susu bisa meningkatkan risiko kanker.(fny/jpnn)
Ada beberapa makanan dan minuman yang bisa meningkatkan risiko Anda terserang penyakit kronis kanker seperti misalnya daging hangus.
Redaktur & Reporter : Fany Elisa
BERITA TERKAIT
- Tingkatkan Stamina Saat Cuaca Dingin dengan Mengonsumsi 9 Makanan Ini
- 5 Makanan Super untuk Ibu Menyusui
- Cegah Serangan Penyakit Alzheimer dengan Rutin Mengonsumsi 7 Makanan Ini
- 5 Makanan Kaya Protein untuk Vegan
- 10 Makanan Kaya Nutrisi yang Wajib Dikonsumsi Ibu Hamil
- 5 Makanan untuk Diet Sehat yang Wajib Anda Konsumsi