15 Maret, KPU Kumpul 12 Parpol di Monas
Kamis, 13 Maret 2014 – 19:42 WIB

15 Maret, KPU Kumpul 12 Parpol di Monas
Ferry juga mengajak setiap peserta Pemilu menerapkan prinsip-prinsip pelaksanaan kampanye yang efesien, ramah lingkungan, akuntabel, nondiskriminasi dan tanpa kekerasan.
Baca Juga:
"Partai politik dan calon anggota DPD yang akan melaksanakan kampanye harus memastikan massa yang mengikuti kampanye tidak melakukan tindakan-tindakan kekerasan. Manajemen pengorganisasian massa akan menjadi salah satu indikator kesiapan peserta Pemilu dalam pelaksanaan kampanye rapat umum,” ujarnya. (gir/jpnn)
JAKARTA – Komisioner Komisi Pemilihan Umum (KPU) Ferry Kurnia Rizkiyansyah, mengajak seluruh komponen masyarakat tetap mengedepankan kepentingan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Tim Legal PT Wilmar Group Tersangka Suap Hakim Rp 60 Miliar
- Silakan Sebutan Tunjangan Profesi Guru Diganti, tetapi Jangan Dihapus
- Daerah Ini Termasuk Tercepat Pengangkatan PPPK 2024 & CPNS
- 5 Berita Terpopuler: ASN & Honorer Mendukung Tata Kelola Guru Diambil Pusat, Ketum PGRI Memohon kepada Mendikdasmen
- Waspada Gelombang Tinggi di Sejumlah Wilayah Ini
- Eks Karyawan BRI Ditetapkan Tersangka Korupsi Dana KUR di Jembrana