15 Menit Pertama, Tiga Peluang Madrid Terbuang Percuma
Rabu, 01 Mei 2013 – 02:13 WIB

15 Menit Pertama, Tiga Peluang Madrid Terbuang Percuma
Peluang ketiga didapat Ozil. Pemain asal Jerman itu meneruskan umpan tumit Higuain. Ozil pun tinggal berhadapan dengan Weidenfeller. Sayang, tendangan menyusur tanahnya masih melebar tipis di samping kiri gawang Weidenfeller.
Madrid membutuhkan minimal tiga gol tanpa balas untuk bisa lolos ke final Liga Champions musim ini. Itu terjadi setelah mereka kalah dengan skor telak 1-4 pada pertemuan pertama pean lalu. (jos/jpnn)
MADRID - Real Madrid belum juga bisa menjebol gawang Borussia Dortmund. Setidaknya, tiga peluang emas Madrid harus terbuang sia-sia hingga 15 menit
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 2 Gol Lahir di Laga Arema FC Vs Persebaya, Cek Klasemen Liga 1
- Begini Nasib Ciro Alves Setelah Mengumumkan Pamit dari Persib Mulai Musim Depan
- Andre Rosiade: Sumatra Ada, Mafia Kami Lawan
- 2 Pemain Persib Latihan Terpisah Menjelang Jumpa Malut United
- Konon Ryu Ozawa Tampil dalam FIBA 3x3 Challenger 2025 di Jakarta
- Tim Basket Dunia Akan Meramaikan FIBA 3x3 Women Series & Challenger 2025 di Jakarta