15 Tahun, Kekayaan Hakim Penerima Suap Itu Naik Rp 2,6 M
Selasa, 13 Maret 2018 – 22:15 WIB

KPK. Ilustrasi Foto: dok.JPNN.com
Nurfitri juga memiliki harta tidak bergerak dan bangunan sebesar Rp 1,3 miliar sebanyak delapan unit, yang terdiri atas tanah kosong dan bangunan rumah yang tersebar di beberapa wilayah di Semarang dan Batam.
Lalu harta bergeraknya ada empat buah mobil merek Suzuki Carry, Toyota Corolla, Suzuki Aerio, dan Toyot Avanza senilai Rp 382 juta.
Sementara untuk harta lainnya berupa logam mulia senilai Rp 309 juta. Untuk harta lain seperti giro dan kas sebesar Rp 723 juta. Namun, Nurfitri juga memiliki utang senilai Rp 27 juta. (mg1/jpnn)
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) berhasil menangkap seorang hakim dan panitera pengganti di Pengadilan Negeri Tangerang.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- KPK Datangi Rumah Ridwan Kamil Lagi, Aset Ini Disita
- Doktor Cumlaude Trimedya Dorong Optimalisasi Pengelolaan Barang Sitaan
- Pakar Hukum UI Nilai KPK Terkesan Targetkan untuk Menjerat La Nyalla
- Baru Menang Tender, Kontraktor Dimintai Rp 500 Juta, Alamak
- Tulis Surat, Hasto: Makin Lengkap Skenario Menjadikan Saya sebagai Target
- Merasa Fit, Hasto Kristiyanto Tunjukkan Dokumen Perkara di Sidang