1.500 Warga Desa di Kabupaten Langkat Deklarasikan Dukungan Kepada Ganjar
Rabu, 03 Agustus 2022 – 00:38 WIB

Sukarelawan Des Ganjar Langkat mendeklarasikan dukungan kepada Ganjar Pranowo. Dok Des Ganjar.
Sutiman berharap dengan adanya kegiatan deklarasi Des Ganjar dapat meningkatkan kesadaran masyarakat akan sosok Ganjar Pranowo dan menjadi sarana pesta seni dan budaya di Kabupaten Langkat.
“Acara deklarasi ini sekalian dengan pesta seni dan budaya untuk masyarakat Kabupaten Langkat yang selama ini tertahan pandemi Covid 19,” pungkas dia. (cuy/jpnn)
Sukarelawan Des Ganjar Langkat mendeklarasikan dukungan kepada Ganjar Pranowo untuk maju di Pilpres 2024.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Peserta Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Dugaan Keterlibatan Polisi Pada Pilpres 2024
- Semangati Hasto, Ganjar Hadir di Pengadilan Tipikor
- Konon, Kader di Tingkat Bawah Meminta Megawati Jadi Ketum PDIP saat Kongres
- Gubernur Jateng Tawarkan Langsung Investasi kepada 100 Investor dari 5 Negara
- Megawati Tonton Teater di GKJ, Menterinya Prabowo Ikut Hadir
- Menteri Prabowo Sebut Jokowi Bos, Ganjar Khawatir Ada Matahari Kembar