1.509 Guru di Bungo Belum Sarjana
Minggu, 26 Februari 2012 – 05:30 WIB
"Kalau yang masih jauh dari pensiun rata-rata mereka melanjutkan pendidikan, baik di universitas negeri, swasta maupun UT, tapi memang harus yang terakreditasi. Untuk yang sudah tua dan mendekati pensiun memang kita maklumi," paparnya.
Baca Juga:
Hardius menambahkan, pemerintah saat ini sedang berupaya agar guru yang belum sarjana bisa sekolah lagi dan mendapatkan ijazah sarjana paling lama 2014. "Waktu yang tersisa ini saya kira masih cukup bila guru memanfaatkannya
dengan baik," tambahnya.
Adapun jumlah guru pada SD di kabupaten Bungo berjumlah 2.459 guru, SMP sebanyak 733 guru, SMA berjumlah 392 guru dan SMK memiliki guru paling sedikit, 190 guru. (swi)
JAMBI - Dari 3.774 guru berstatus PNS dan swasta di Kabupaten Bungo, Provinsi Jambi, 40 persen atau 1.509 guru belum berpendidikan setingkat strata
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gibran Minta Sistem Zonasi PPDB Dihilangkan, Mendikdasmen: Masih Pengkajian
- Ganesha Operation Award 2024 Jadi Ajang Penghargaan Bagi Pengajar dan Alumni
- INSEAD Business School, Jadikan Kerja Sama FWD Group & BRI Life Sebagai Studi Kasus
- Direksi ASABRI Mengajar Para Mahasiswa Magister Universitas Pertahanan
- Pilih Hotel sebagai Fasilitas Kampus, CEO UIPM Beri Penjelasan Begini
- Eramet & KBF Berikan Beasiswa untuk Mahasiswa Indonesia Timur, Ini Harapan Gubernur Sulut