16 Parpol Lolos Verifikasi Faktual
Minggu, 23 Desember 2012 – 10:43 WIB

16 Parpol Lolos Verifikasi Faktual
Handi menambahkan SK ini dinyatakan terlambat karena penyerahannya ketika verifikasi perbaikan. Seharusnya SK ini diserahkan terakhir 3 Desember. Saat pleno 16 parpol di Tuba, KPU provinsi menerima SK pada 28 November. Kemudian hari ini (kemarin) ada SK yang baru mengoreksi SK yang 28 November, jadi mengikuti mekanisme parpol di kabupaten SK ini KPU nyatakan terlambat. ’’Namun, keberatan yang disampaikan PPN itu bisa diterima yang nantinya akan kita teruskan ke KPU RI tanpa mengubah hasil pleno KPU Tuba,’’ jelas Handi. (mg1/mg2/p4/c3/adi)
BANDARLAMPUNG – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Lampung kemarin mengumumkan 16 partai politik (parpol) calon peserta Pemilu 2014 lolos verifikasi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang
- Bawaslu RI Turun Langsung Awasi PSU Pilkada Serang, Ada Temuan Pelanggaran